Analisis Manajemen Risiko Menggunakan Framework ISO 31000 pada Smart Parking Gate UKSW
:
https://doi.org/10.32409/jikstik.23.4.3661Keywords:
Manajemen Risiko, smart parking gate, ISO 31000Abstract
Pada era kemajuan teknologi sangat pesat, hampir seluruh aspek kehidupan sudah menerapkan teknologi informasi, selain karena efisien dan efektif tetapi banyak juga kemudahan yang didapatkan. Penerapan teknologi informasi tidak terlepas dari ancaman risiko yang dapat berdampak dalam penggunaannya. Oleh sebab itu, penting pengelolaan yang baik dan benar dengan menerapkan manajemen risiko untuk melihat kemungkinan atau dampak risiko. Penelitian ini bertujuan untuk mengalisis risiko menggunakan kerangka kerja International Organization for Standardization (ISO) 31000. Penelitian ini juga menerapkan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan case study research serta Teknik pengumpulan data melalui wawancara. Hasil yang didapatkan dari sistem smart parking gate di UKSW teridentifikasi memiliki 17 kemungkinan risiko yang dapat terjadi diantaranya 4 kemungkinan level risiko high, 10 kemungkinan level risiko medium, dan 3 kemungkinan level risiko low.
Downloads
References
A. Journal, A. A. Putri, and D. I. Irnanda, “Volume 4 issue 1 1 Aisyah Journal of Informatics and Electrical Engineering ANALISIS RISIKO TEKNOLOGI INFORMASI MENGGUNAKAN ISO 31000 (STUDI KASUS : APLIKASI J&T EXPRESS INDONESIA)”, [Online]. Available: http://jti.aisyahuniversity.ac.id/index.php/AJIEE
A. Nurain, R. A. G. Gultom, and R. E. Indrajit, “Manajemen Ketahanan Risiko Siber pada Internet of Things dan Cyber Physical System,” Journal on Education, vol. 06, no. 02, pp. 13271–13281, 2024.
N. Nasution, M. Rizal, D. Setiawan, and M. A. Hasan, “IoT Dalam Agrobisnis Studi Kasus : Tanaman Selada Dalam Green House,” IT JOURNAL RESEARCH AND DEVELOPMENT, vol. 4, no. 2, Oct. 2019, doi: 10.25299/itjrd.2020.vol4(2).3357.
T. Widy Chrisanty and J. Tambotoh, “ANALISIS MANAJEMEN RISIKO SISTEM INFORMASI MENGGUNAKAN ISO 31000:2018 di PT. XYZ,” 2018.
W. Harefa and K. D. Hartomo, “Analisis Manajemen Risiko Dengan Menggunakan Framework ISO 31000:2018 Pada Sistem Informasi Gudang”, [Online]. Available: http://jurnal.mdp.ac.id
F. G. Punusingon and M. N. N Sitokdana, “ANALISIS MANAJEMEN RESIKO APLIKASI SIMFONI PADA DINAS PPA DI KAB. MINAHASA TENGGARA MENGGUNAKAN ISO 31000,” 2022.
K. C. D. Jayonata and M. N. N. Sitokdana, “ANALISIS RISIKO TEKNOLOGI INFORMASI MENGGUNAKAN ISO 31000 PADA APLIKASI CUPK MOBILE (STUDI KASUS : KSP CU PANCUR KASIH),” JIPI (Jurnal Ilmiah Penelitian dan Pembelajaran Informatika), vol. 9, no. 1, pp. 16–25, Feb. 2024, doi: 10.29100/jipi.v9i1.4291.
M. I. Fachrezi, A. Dwika Cahyono, and P. F. Tanaem, “Manajemen Risiko Keamanan Aset Teknologi Informasi Menggunakan ISO 31000:2018 Diskominfo Kota Salatiga,” Jurusan Sistem Informasi, vol. 8, no. 2, 2021, [Online]. Available: http://jurnal.mdp.ac.id
D. Yudha Andika and A. Fritz Wijaya, “MANAJEMEN RISIKO TEKNOLOGI INFORMASI MENGGUNAKAN FRAMEWORK ISO 31000:2018 PADA PT. TRUST LERINVITAL TIMUR,” 2022.
S. P. Zagoto and M. N. N. Sitokdana, “ANALISIS RISIKO TEKNOLOGI INFORMASI DI ORGANISASI XYZ CABANG SALATIGA MENGGUNAKAN ISO 31000,” 2021.
H. I. Pribadi and E. Ernastuti, “Manajemen Risiko Teknologi Informasi Pada Penerapan E-Recruitment Berbasis ISO 31000:2018 Dengan FMEA (Studi Kasus PT Pertamina),” JURNAL SISTEM INFORMASI BISNIS, vol. 10, no. 1, pp. 28–35, May 2020, doi: 10.21456/vol10iss1pp28-35.
R. Satra and F. Fattah, “Buletin Sistem Informasi dan Teknologi Islam Analisis Risiko Sistem Informasi Menggunakan ISO 31000 Sebagai Upaya Manajemen Risiko INFORMASI ARTIKEL ABSTRAK,” vol. 4, no. 1, pp. 51–58, 2023.
J. Rambi and M. Sitokdana, “Analisis Manajemen Resiko Aplikasi Rene Kasir Di Restoran Oemah Djari Salatiga Menggunakan ISO 31000,” 2022. [Online]. Available: https://journal-computing.org/index.php/journal-cisa/index