Fast Track Review

Fasilias Fast Track Review adalah suatu fasilitas layanan khusus dari pengelola Jurnal Ilmiah Komputasi layanan untuk artikel terpilih agar cepat dapat pelayanan respon dari reviewer karena keperluan dari penulis. Penulis akan menerima respon dari reviewer dengan cepat (dalam 1 sampai 7 hari sejak pengajuan), namun demikian bukan berarti layanan ini akan menjamin artikel diterima. Dengan adanya respon yang cepat ini, diharapkan dapat membantu penulis dalam menyelesaikan artikelnya untuk dapat dipublikasikan di Jurnal ini.

Fasilitas layanan ini memiliki pengaruh pada biaya publikasi yang harus di bayar Penulis yaitu sebesar Rp. 750.000,-

Biaya publikasi ditransfer ke rekening kampus STMIK Jakarta STI&K, sebagai berikut:

  • Nama Rekening: STIK YAYASAN ILMU KOMPUTER
  • Bank: BRI (Bank Rakyat Indonesia)
  • Nomor Rekening: 036201000065307

Jurnal Ilmiah Komputasi menyediakan layanan ini untuk membantu penulis yang mendesak artikelnya untuk dipublikasi, namun demikian tidak mengorbankan kualitas.  Jalur fast review merupakan suatu cara untuk menyebarluaskan artikel terpilih ke publik.

Untuk mendapatkan layanan ini, penulis harus sudah mensubmit artikel secara online ke Jurnal Ilmiah Komputasi, kemudian melakukan permohonan yang ditujukan melalui email lp2mjakstik@gmail.com cc:bhetaagus@gmail.com, dan sunnyarief@yahoo.com. Permohonan ini akan dipertimbangkan oleh tim editor, apakah permintaan fast track diterima atau tidak.