Analisis Tingkat Kepuasan Mahasiswa UTM Terhadap Tiktok Shop Menggunakan Metode EUCS
:
https://doi.org/10.32409/jikstik.24.2.3802
Abstract
Tiktok Shop merupakan sebuah platform belanja online yang memungkinkan pengguna dan pembuat konten untuk mempromosikan dan menjual produk serta melakukan pembelian. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuisioner kepada responden yang memenuhi kriteria penelitian untuk mendapatkan data yang akurat tentang kepuasan Pengguna Tiktok Shop dengan model EUCS. Ada lima variabel dalam model ini, yaitu Content, Accuracy, Format, Ease Of Use, dan Timeliness. Pengolahan data dilakukan dengan menggunakan Microsoft Excel, hasil analisis diperoleh nilai rata-rata kepuasan variabel Content 3,99, varibel Accuracy 3,81 , variabel Format 4,17, variabel Ease Of Use 4,35, dan variabel Timeliness 3,41. Pada uji validitas nilai rHitung > rTabel yang dapat disimpulkan bahwa hasil pengujian dari keseluruhan instrumen dinyatakan valid, sedangkan pada uji reliabilitas di dapatkan nilai Cronbach's Alpha 0,957928571 dan lebih besar dari taraf signifikan atau Cronbach's alpha > Taraf signifikan sehingga dapat dinyatakan semua instrumen dalam penelitian adalah reliabel
Downloads
References
R. Fauzi Baskara, B. Dwi Anastasia Mardiatmi, and J. Gunaedi Argo, “Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Pembelian Ulang Melalui Kepuasan Pelanggan Pada Aplikasi Traveloka,” 2021.
N. Ayu Nopitasari and D. Fatrianto Suyatno, “Analisis Kepuasan Pengguna Fitur TikTok Shop pada Aplikasi TikTok Menggunakan Metode End User Computing Satisfaction (EUCS) dan DeLone and McLean,” JEISBI, vol. 04, no. 3, 2023.
N. Farhana, H. Okprana, and K. Sormin, “Analisis Tingkat Kepuasan Pelanggan Pada Applikasi Tiktok ShopDengan Metode Algoritma C4.5,” SmartEDU, vol. 1, no. 3, p. 101, Sep. 2022.
Y. Handrianto and L. Fadillah Pratama, “Analisis Tingkat Kepuasan Pengguna Terhadap Aplikasi Jaksehat Menggunakan Metode End User Computing Satisfaction,” 2024. [Online]. Available: http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/infortech
Y. Arisma and D. Y. Hardiyanti, “Analisis Tingkat Kepuasan Pengguna Aplikasi Access by KAI Menggunakan Metode End-User Computing Satisfaction,” ILKOMNIKA: Journal of Computer Science and Applied Informatics, vol. 5, no. 3, pp. 129–138, Dec. 2023, doi: 10.28926/ilkomnika.v5i3.587.
R. Dwy Putra and D. Rahman Prehanto, “Analisis Kepuasan Pengguna Aplikasi Flip.id menggunakan Metode Technology Acceptance Model (TAM) dan End User Computing Satisfaction (EUCS),” JEISBI, vol. 02, no. 04, 2021.
N. R. Setyoningrum, “Analisis Tingkat Kepuasan Pengguna Sistem Informasi Kerja Praktek dan Skripsi (SKKP) Menggunakan Metode End User Computing Satisfaction (EUCS),” 2020. [Online]. Available: http://jurnal.polibatam.ac.id/index.php/JAIC
R. Novializa, F. Rini, and I. Irsyadunas, “Analisis Tingkat Kepuasan Dengan Metode EUCS Pada Mahasiswa Pengguna E-Learning STKIP PGRI Sumatera Barat,” JTEV (Jurnal Teknik Elektro dan Vokasional), vol. 8, no. 2, p. 213, Jun. 2022, doi: 10.24036/jtev.v8i2.116699.
Irwanzar, “End-User Computing Satisfaction dalam Menganalisis Tingkat Kepuasan Pengguna Sistem Informasi Akademik,” Jurnal Informatika Ekonomi Bisnis, pp. 107–112, Sep. 2022, doi: 10.37034/infeb.v4i3.150.
Z. A. Golo, S. Subinarto, and E. Garmelia, “Analisis Tingkat Kepuasan Pengguna Sistem Informasi Puskesmas Menggunakan Metode End User Computing Satisfaction (EUCS) di Puskesmas,” Jurnal Rekam Medis dan Informasi Kesehatan, vol. 4, no. 1, pp. 52–56, Mar. 2021, doi: 10.31983/jrmik.v4i1.6789.
B. B. Akbar, “Analisis Kepuasan Pengguna Sistem Informasi Manajemen Surat Menggunakan Metode End User Computing Satisfaction,” 2022.
E. Moeldjono, E. D. Suci, D. S. Yoke, and N. D. Putri, “Analisis Kepuasan Pengguna Sistem Informasi Manajemen Puskesmas Menggunakan Metode EUCS Di Puskesmas Banyuanyar,” Jurnal Ilmu Keperawatan, vol. 14, no. 2, May 2023.
P. R. Putri, M. R. Pratama, I. Millenio, D. Sutanto, and A. R. Cahyono, “Prosiding Seminar Nasional Teknologi dan Sistem Informasi (SITASI) 2022 Analisa Pengaruh Kepuasan Pengguna Terhadap Kualitas Tokopedia dengan Metode EUCS (End User Computing Satisfaction) Analysis of Objective Effects on Tokopedia Quality with EUCS (End User Computing Satisfaction) Method,” Sep. 2022. [Online]. Available: http://sitasi.upnjatim.ac.id/|131
A. Yudistira and D. Novita, “Analisis Kepuasan Pengguna Aplikasi Arsip Digital Menggunakan Model End User Computing Satisfaction (EUCS) User Satisfaction Analysis of Digital Archive Applications Using Model End User Computing Satisfaction (EUCS),” 2022.
S. Umar, A. Fitriansyah, and H. Ar-Rasyid, “Evaluasi Tingkat Kepuasan Pengguna Aplikasi Mobile Bangking Livin Bank Mandiri pada Mahasiswa ITB Swadharma Menggunakan End User Computing Satisfaction (EUCS),” Jurnal Teknologi Informatika dan Komputer, vol. 9, no. 2, pp. 992–1008, Sep. 2023, doi: 10.37012/jtik.v9i2.1728.
R. A. Syalasani and F. Fenando, “Analisis Kepuasan Pengguna E-Office Polda Sumsel Menggunakan Metode End User Computing Satisfaction (EUCS),” Social Science Academic, vol. 2, no. 2, pp. 263–272, Oct. 2024, doi: 10.37680/ssa.v2i2.6176.
S. Nisa’, Megawati, Zarnelly, I. Permana, and A. Marsal, “Analisis Kepuasan Pengguna Aplikasi LinkAja Menggunakan Metode TAM dan EUCS,” The Indonesian Journal of Computer Science, vol. 13, no. 6, Dec. 2024, doi: 10.33022/ijcs.v13i6.4511.
D. Yudha Krisna, R. Sulistiyowati, and B. Hasanah, “Penerapan Metode End User Computing Satisfaction Untuk Penilaian Kualitas Kepuasan Pengguna Aplikasi Tokopedia Di Jakarta,” Jurnal Informatika & Komputasi, vol. 17, no. 2, Oct. 2023.
W. A. Putera, I. Teknologi, D. Bisnis, and S. Bali, “Pengukuran Tingkat Kepuasan Pengguna E-Commerce: Tokopedia Menggunakan Metode End User Computing Satisfaction (Studi Kasus: Mahasiswa ITB STIKOM Bali Jimbaran),” Article in INNOVATIVE Journal Of Social Science Research, 2024, doi: 10.31004/innovative.v4i2.9956.
A. F. Al and kemal S. Ade, “Analisis Tingkat Kepuasan Pengguna Aplikasi WETV Menggunakan Metode End User Computing Satisfaction (EUCS),” Jurnal Ilmiah Komputasi, vol. 21, no. 4, Dec. 2022, doi: 10.32409/jikstik.21.4.3217.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Categories
