PEMBUATAN SISTEM INFORMASI BAGIAN PENJAMINAN MUTU INTERNAL (BPMI) STMIK JAKARTA STI&K BERBASIS WEBSITE

Authors

  • Muhamnmad Farhan STMIK Jakarta STI&K
  • Laras Dewi Adistia STMIK Jakarta STI&K
  • Latifah STMIK Jakarta STI&K

Keywords:

Sistem Informasi, Website, Diagram User

Abstract

Perkembangan teknologi informasi telah berkembang sangat cepat mengikuti jaman yang memerlukan kecepatan dan ketepatan di segala aspek kehidupan. Internet telah memberikan kemudahan untuk berkomunikasi dan mendapatkan informasi secara cepat dan akurat. Penyusunan website BPMI STMIK Jakarta dilakukan dengan tahapan system development life cycle (SDLC), dimulai dari tahap perencanaan, analisa, perancangan dan implementasi sistem menjadi sebuah sistem baru. Hasil akhir dari penelitian ini adalah website Bagian Penjaminan Mutu Internal (BPMI) STMIK Jakarta yang dapat digunakan untuk membangun pengelolaan dokumen secara real time yaitudengan menghasilkan informasi jumlah data dengan cepat, efektif, efisien dan produktif demi kemajuan BPMI STMIK Jakarta. Melalui website BPMI STMIK Jakarta, dapat diberikan kemudahan akses sistem informasi penjaminan mutu kepada admin, mahasiswa, staf karyawan dan dosen dimana saja dan kapan saja secara online.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2024-10-15

How to Cite

Farhan, M., Adistia, L. D., & Latifah, L. (2024). PEMBUATAN SISTEM INFORMASI BAGIAN PENJAMINAN MUTU INTERNAL (BPMI) STMIK JAKARTA STI&K BERBASIS WEBSITE. Prosiding Seminar SeNTIK, 8(1), 12. Retrieved from https://ejournal.jak-stik.ac.id/index.php/sentik/article/view/3709
Abstract View: 0 times