IMPLEMENTASI FRAMEWORK ANGULAR 10 UNTUK SISTEM INFORMASI AKADEMIK (SIAKAD) STMIK PPKIA PRADNYA PARAMITA MALANG

Authors

  • Shynta Ayu Dwi Darmawan STMIK PPKIA Pradnya Paramita (STIMATA)
  • Eka Yuniar STMIK PPKIA Pradnya Paramita (STIMATA)
  • Indah Dwi Mumpuni STMIK PPKIA Pradnya Paramita (STIMATA)

Abstract

Puskordat (Pusat Koordinasi Data) STMIK PPKIA Pradnya Paramita Malang mengolah data administrasi kampus masih menggunakan aplikasi desktop dalam keadaan offline dan databaseberbeda. Hal tersebut memerlukan waktu untuk melakukan proses pengambilan atau transaksi data dari atau ke database. Selain itu data yang tidak terintegrasi mengakibatkan redudansi dan data tidak valid. Maka dari itu diperlukan suatu sistem informasi akademik yang terstruktur, terintegrasi dan terdokumentasi dengan baik guna memudahkan pekerjaan Puskordat, untuk meningkatkan kinerja pada layanan administrasi akademik. Untuk mengembangkan sistem berupa website maka diperlukan framework Angular 10. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan efisiensi waktu Puskordat dalam mengakses sistem dan mengimplementasikan framework Angular 10 pada sistem informasi akademik. Hasil yang diperoleh dari penelitian tersebut dapat memberikan informasi yang sesuai dengan kebutuhan manajemen kampus. Hasil pengujian menunjukkan bahwa sistem baru ini memiliki performa kecepatan akses data lebih cepat 93,13 % daripada sistem lama

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2024-03-12

How to Cite

Shynta Ayu Dwi Darmawan, Eka Yuniar, & Indah Dwi Mumpuni. (2024). IMPLEMENTASI FRAMEWORK ANGULAR 10 UNTUK SISTEM INFORMASI AKADEMIK (SIAKAD) STMIK PPKIA PRADNYA PARAMITA MALANG. Prosiding Seminar SeNTIK, 5(1), 161–171. Retrieved from https://ejournal.jak-stik.ac.id/index.php/sentik/article/view/3242
Abstract View: 17 times